e-Book Kisah-Kisah Tentang Ka'bah

Posted by Diposting oleh Keluarga Muslim On 8:11:00 PM

Ka'bah adalah rumah peribadatan yang dibangun oleh Nabi Ibrahim 'alaihissalam di kota Makkah. Alloh memerintahkan beliau untuk membangunnya, agar manusia beribadah kepada Alloh di sana.

Sebagai seorang muslim, ketika sholat kita juga harus menghadap ke arah Ka'bah. Karena itulah Ka'bah disebut sebagai kiblat. Apabila seorang muslim mampu, dia juga diperintahkan untuk berhaji ke sana.

Nah, e-book ini berisi kisah-kisah tentang Ka'bah. Mulai dari pembangunannya oleh Nabi Ibrahim 'alaihissalam, kemudian kisah pasukan bergajah yang ingin menghancurkan ka'bah sampai kisah Kholifah Al-Mahdi bin Manshur dan Imam Malik.

Kisah-kisahnya sangat bagus. Kakak harapkan kalian tidak hanya terhibur, tapi juga bisa mengambil banyak pelajaran dari kisah-kisah tersebut.

DOWNLOAD DI SINI

0 komentar

Posting Komentar